Apakhah Anak Usia 11 Bulan harusnya sudah bisa berjalan?
Bunda.. anak saya Usia 11 bulan belum bisa berjalan, masih merambat berpegangan ke benda" sekelilingnya untuk membantu keseimbangannya. kata neneknya, harusnya sudah bisa jalan. saya jadi merasa gagal membuat anak bisa berjalan diusianya
31 Tanggapan
Latest
Recommended

Tulis tanggapan
setiap anak beda2 step perkembangannya,kl anak peerkembangannya cepat sykur alhamdulillah,kl perkembangan kurang rajin di stimulasi aja.. kl anakku kebetulan setiap perkembangannya atas kemauan dan kemampuannya sendiri bun,kita tinggal mengawasi n ajak bermain sering2
Pertanyaan Terkait
Pertanyaan populer



