bayi
bun mau tanya kalau bayi gk diimunisasi itu berdampak gk sih?

kalau dampak dari tidak imunisasi sebenarnya belum tentu bun. kita juga gk ingin anak kita itu sakit. nah, tapi... kalau diimunisasi nanti anak kita bisa lebih kebal terhadap penyakit bun... kalau saat dewasa misal (amit-amit jangan sampai) anak kita tinggal di lingkungan endemik penyakit tertentu (apalagi yg menular) anak kita akan mudah terjangkit kalau dia tidak pernah di imunisasi. sedangkan kalau sudah imuniasi, insy'allah sistem imun tubuhnya lebih kuat untuk melawan virus itu bun.. tapi kam kita gak tau kapan tuh penyakit datang... kalau saya sih lebih suka sedia payung sebelum hujan. lebih baik mencegah daripada mengobati. karena sudah banyak contoh, kalau sudah kena penyakit parah tidak bisa diobati lagi... mau imunisasi kalau sudah tidak bisa di obati? ya telat dong...
Baca lagi


