Kerja atau jadi IRT
Bun, setelah melahirkan bunda memilih tetap bekerja atau menjadi ibu rumah tangga mengurus anak? Saya setelah melahirkan inginnya mengurus anak saja dirumah, tapi perekonomian keluarga belum stabil. Kira2 menurut bunda gimana? Mohon sharingnya ya bunda2
121 Tanggapan
Latest
Recommended

Tulis tanggapan
Kl dah punya anak pasti pengen dirumah aja Bunda. Tapi kalau keadaan g memungkinkan gpp sih ditinggal kerja. Cuma dikalkulasi lagi deh penghasilan sama pengeluaran kl bunda bekerja. Sekarang kan momong bayi upahnya juga lumayan belum untuk susu dan popok bayi.
Pertanyaan Terkait
Pertanyaan populer




Menantikan saat menjadi ibu