Pada usia berapa bulan bayi aman digendong depan menggunakan baby carrier? Saya jujur tidak nyaman menggunakan tipe gendongan sling karena beban tertumpu pada satu bahu saja.
15 Tanggapan
Latest
Recommended

Tulis tanggapan
halo mom, kalo baby carrier yang dimaksud adalah jenis soft structure carrier atau gendongan depan atau ransel maka pilihannya ada banyak sekali. ada yang bisa digunakan dari lahir (dengan penambahan infant insert dan ada juga yang tidak perlu penambahan infant insert) contoh produk lokal ada merk Cuddle Me (dengan penambahan infant insert), merk luar contohnya Ergobaby adapt dan Tula free to grow. tapi gendongan atau baby carrier yang menopang dua bahu bukan cuma SSC, ada juga mehdai, strechy wrap, woven wrap. tinggal disesuaikan saja dengan usia bayi ibu.
Baca lagiPertanyaan Terkait
Pertanyaan populer




ratu dari 1 peri kecil cantik