Bayi usia 2 bulan

Bunda.. mau tanya, bayiku usia 2 bulan sudah bisa kontak mata, tetapi lebih sering suka lihat ke arag atas terus gimana ya? Apakah berbahaya? Padahal sudah berusaha ngajak ngobrol terus bunda.. Mohon infonya bunda..

 profile icon
Tulis tanggapan
Jadi yang pertama beri tanggapan