Bun suamiku punya 2 orang ade perempuan. Satunya sudah menikah dan satunya belum. Yang sudah menikah sering pinjam uang ke abangnya (suamiku) dan suamiku gk pernah minta di kembalikan lagi uangnya. Dan satunya lagi minta di kirimin pulsa terus. Suamiku pake uangnya dari ATM aku. Uang tabungan aku kerja. Menurut bunda aku wajar gk agak kesal ke suami gk bilang2 dulu ke aku??? Padahal aku hamil dan nnti melahirkan bakalan perlu uang bnyak.
Anonymous
4 Tanggapan
Latest
Recommended
Tulis tanggapan
TapFluencer
kesal lah, bun, kl mau kasih ke adiknya suruh pakai uang hasil dia kerja, coba dikomunikasikan dgn baik ya bun sama suaminya