Pertanyaan

Assalamualaikum warohmatullahi wabarokatuh.. Bunda ana mau tanya,, ? ana baru hamil 2 bulan,, semenjak ana hamil pinggang ana sering sakit padahal kerjaan ana dirumah sudah ana kurangi.. Apa itu hal yang wajar kah? Mohon berbagi pengetahuan. Jazakumullahu khairan?

5 Tanggapan
undefined profile icon
Tulis tanggapan
VIP Member

waalaikumsalam, banyak istirahat ya mbak ana, memang kadang ada yg mengeluhkan seperti itu saat hamil.