Hamil anak kembar

Apa saja yg harus di persiapkan saat mengandung anak kembar ya bund? Soalnya usg jln 5 bulan baru ketauan klo ternyata lg ngandung baby twins, sedangkang keluargaku & keluarga suami gaaada pengalaman anak kembar karna gaada keturunan samsekali dari keluarga kami berdua

8 Tanggapan
 profile icon
Tulis tanggapan
VIP Member

saya anak kembar bun, dulu ibu saya cerita kalau hamil kembar itu dosis vitaminnya berbeda karena butuh nutrisinya lebih daripada yang hamil tunggal. kemudian hindari makanan yg kadar gulanya tinggi dan yang bisa bikin darah tinggi, karena preeklamsia dan diabetes pada ibu hamil kembar lebih bahaya resikonya. trus biasanya hamil kembar lahirannya lebih cepat bun, biasanya tidak sampai 37 minggu sudah lahiran. selamat yah buunn.

Baca lagi