Kesehatan Bayi
Anak Saya Umurnya 6,5bln Mpasi sdh 2 mingguan tp sering bab 4-5 Kali Sehari
12 Tanggapan
Latest
Recommended

Tulis tanggapan
VIP Member
anak saya sejak makan pendamping juga pengaruh ke pup'nya bund,yg biasanya sehari sekali,dua hari sekali skrg jdi sehari 2 - 3X,,saya sempat tanya ke dsa bund (sekalian imunisasi) itu normal,berarti reflek gastrokolika sikecil bagus,kalau reflek gastrokolika sikecil nggak bagus bisa menyebabkan sembelit,,yg perlu dicatat ya bund, * sikecil tidak rewel,tidak demam,makan + minumnya tidak berkurang * tekstur pup tidak air,tidak berlendir,tidak ada darah semoga membantu ya bund 😊
Baca lagiPertanyaan Terkait
Pertanyaan populer
happy ibuk