Gimana agar hamil muda tetap aman?
Tips agar aman saat hamil muda?
1 Tanggapan
Latest
Recommended
Tulis tanggapan
Vit kehamilan diminum, kalau dokter meresepkan penguat ya penguatnya diminum sampai habis walaupun tdk ada keluhan, batasi aktivitas supaya ga kecapekan, istirahat cukup, jaga asupan makan supaya nutrisi utk ibu dan janin terpenuhi, jangan angkat beban berat, dan kalau ada keluar flek walaupun tdk disertai rasa sakit segera usg ke dokter kandungan jangan ditunda2.
Baca lagiPertanyaan Terkait
Menantikan saat menjadi ibu