penguat kandungan

Selamat pagi bun, ada gak yg pernah ataupun sedang mengkonsumsi obat penguat kandungan ini. Efek samping apa yg bunda rasakan?? Kalau saya habis minum obat ini setengah jam kemudian kepala pusing, kliyengan sampe mau berdiri pun lemas, dan mengantuk berat. Kalau tidur bisa 4-5jam,Aq minumnya di siang hari jam 12an (1×1).Kata dokternya memang obat itu di gunakan untuk Aq agar bedrest,istirahat total. Semoga bunda semua sehat selalu, dan selalu dalam lindunganya. Aamiin?

penguat kandungan
322 Tanggapan
undefined profile icon
Tulis tanggapan

Iya bun saya pernah minum obat itu slma sminggu yg dosis 200 mg pling tinggi itu. Jdi stlh minum itu kyak rsa terbang fly gitu bun. Kaya mabok. Trus tertidur.. Kata bidan saya nggk ppa. Mmng bgitu ktanya krna dosisnya sangat tinggi.. Temen saya juga minum Itu efeknya kyak saya juga. Jdi aman saja. Untuk istirahat total saat hamil

Baca lagi