Bagaimana pendapat Parents tentang pasangan yang memilih tidak memiliki anak (Childfree)?

Voice your Opinion
Aku mendukung..
Aku kontra sih..
No comment, itu pilihan mereka

5153 merespon

31 Tanggapan
 profile icon
Tulis tanggapan
VIP Member

Punya anak harus punya kesiapan mental dan financial Klo mereka mau child free, itu pilihan mereka. Sy memilih untuk tidak ikut campur dan menghormati pilihan mereka. Apapun alsannya pasti punya latar belakang sendiri. Kita ga berhak menilai, menghakimi orang lain. Terbiasa untuk melihat sesuatu dr kacamata org lain, menjadikan lebh bijak berpendapat dunia ini luas dg berbagai karakter manusia. Hidup lbh bahagia bila tidak mencampuri urusan orang. Btw, sy di kelilingin oleh teman2 yg child free dan mereka bahahia, asyk di ajak berteman dan diskusi, paling ga sedikit paham alasan mereka. Sering jalan dan berteman sm mereka, krn dl emang blum bs punya anak. Tp sy dan paksu kemudian memilih untuk ikut program IVF untuk punya anak, krn kami memiliki alasan pribadi. Dan teman2 sy sangat mendukung sy

Baca lagi
3y ago

Hai bunda, Say it louder bund “hidup lebih bahagia bila tidak mencampuri urusan orang” Suka banget sama kata2 bunda yg itu. So true. Pilihan hidup orang kok kita yg repot.. emang hidup kita dirugiin apa sama pilihan hidup orang tersebut? Iya ga bun? 😅

semua orang bisa punya anak (baik kandung/adopsi), tapi ga semua orang bisa jadi orang tua. ada orang tua yg menelantarkan anak, banyak. pun orang tua banyak juga yg dititip dipanti jompo. ada orang tua yg memberikan makanan, tempat tinggal, pendidikan yg layak untuk anak. pun ada juga orang tua yg menelantarkan anaknya. dimasa anak harus bermain dan belajar, terpaksa harus jadi tulang punggung. aku punya banyak contoh disekitarku, mulai dari yg anaknya hanya minum air madu, tanpa makan. sampai yg anaknya ga diurus. semua itu pilihan, kalopun memang mau punya anak, gak papa, yg penting anak jangan ditelantarkan. kalopun gamau ya terserah, semua pilihan akan dipertanggungjawabkan dihadapan Allah.

Baca lagi
VIP Member

saya Cenderung KONTRA.. habluminannas (maaf kalau salah tulis) dalam islam dah dijelaskan secara detail bahwa salah 1 tujuan pernikahan adalah untuk melanjutkan keturunan. maka kalau kita hidup dalam islam secara KAFFAH, maka niscaya tidak akan ada fikiran untuk "childfee". (kecuali ada alasan medis yang menyatakan mandul, riwayat penuakit, dll). itu hanyalah pikiran2 yang diselipkan kaum kapitalisme dan liberalisme barat sana demi mengacaukan tatanan kehidupan manusia di akhir zaman ini yang penuh dg beragam fitnah.. na'udzubillahi min dzalik, semoga kita dijauhkan. 🤲 barusan ada kajiannya. bagi yg mau materinya boleh komen dibawah ini..

Baca lagi
Post reply image
3y ago

the world is over population, we re heading the worst massive trouble-ful climate change during ages. clean water crisis, food crisis, depletion of non-renewable natural resource, etc. mari jangan abaikan 'fakta2' diatas 🤭 beberapa orang memutuskan childfree bukan gaya2an, mereka mungkin telah melalui banyak tahap pemikiran/pertimbangan beberapa puluh tahun kedepan utk mengambil keputusan tersebut. jika bunda punya prinsip sendiri berdasar keyakinan bunda, biar buat bunda sndiri, gak usah dipropagandakan/dikampanyekan. biarkan mereka dgn keputusannya sendiri.

sangat disayangkan, banyak manfaat yang akan didapat dengan memiliki anak. jangka panjangnya di hari tua siapa yang akan merawat, menjenguk kalau sakit, menghibur dikala penat. apa lagi setiap manusia pasti mati dan salah satu yg bermanfaat di akhirat adalah anak yg shalih. kalau menurutku bukan tentang pilihan, tapi kurang mawas diri dan bersyukur memang mereka yg menciptakan anak( manusia).

Baca lagi
3y ago

terimakasih atas sharing2ny semua. 🙂

kalo saya sih mau punya anak..... tp kalo ada yg ga mau ya terserah..... ud pada dewasa, mereka sendiri yg menjalankan kehidupan nya. prinsip gue selama orang ga merugikan siapa2 ya biarin aja. kalau orang yg benar2 niat mau punya anak denger ginian doang ga bakalan jd terpengaruh juga kok

@umi Sholihah iya bunda, saya seorang ibu dengan 1 anak Alhamdulillah, yang telah mengalami 2 kali keguguran. dari situ saya benar" menyadari menikah tanpa anak itu rasanya kesepian dan kacau setelah dikaruniai anak Alhamdulillah seakan hidup penuh keberkahan

Ya ga ada pendapat apa2. Setiap orang berhak menentukan pilihan hidup nya sendiri.. ngapain juga ngurusin pilihan hidup orang kalo ga berdampak apa2 sama kehidupan kita sendiri.. Betul ga? Kurang2in deh ngerempongin hidup orang.

Baca lagi

kodrat wanita itu bisa melahirkan dan menjadi ibu.. banyak hal nanti yg akan dirasakan ketika memilih childfree salah satunya tidak adanya doa anak yg shaleh ( sedekah jahiriah) yg tidak akan putus

tidak sesuai fitrah manusia, lebih baik membatasi jumlah anak ... menaikkan kualitas kesehatan dan angka harapan hidup 2anak cukup nikah diusia yang matang ...

VIP Member

pilihan sendiri sih itu , pasti setiap orang punya alasan sendiri dan kebahagiaan sendiri.🤗 mau ngga punya anak mau cuma anak 1 kalau happy kenapa tidak😌