kehamilan
Kenapa perut sering merasa kembung pada saat usia kehamilan TM II?
1 Tanggapan
Latest
Recommended
Tulis tanggapan
Karena hormon dan karena sistem pencernaan yg kedorong/kegencet sejalan dengan makin besarnya rahim. Cara mengatasinya dengan sering makan tapi dalam porsi kecil2. Hindari pemicu kembung seperti makanan pedas dan asam2.
Pertanyaan Terkait
Pertanyaan populer