Bayi Melintang

Disini ada bunda yg pernah lahiran normal dengan posisi bayi melintang? apakah 38week masih bisa berubah posisi bayi?

22 Tanggapan
undefined profile icon
Tulis tanggapan

Saya bun. Uk 30w. Janin masih melintang. Semoga mendekati persalinan kembali normal. Biasanya kalau sudah 38w itu kemungkinannya kecil kata dokter. Tapi ndak ada yg ndak mungkin bun. Perbanyak sujud dimana posisi dada nempel ke lantai bun

6y ago

sama bun kaya saya 31w masih melintang nih,smoga nanti waktunya persalinan si utun udh masuk jalan lahir posisinya ya...