Bunda, apa disini ada yang mengalami keputihan.

Bunda, kalau umur kehamilan 14 minggu mengalami keputihan gitu kenapa yaa. Apa bunda ada yang mengalami juga

2 Tanggapan
 profile icon
Tulis tanggapan

Keputihan selama kehamilan itu wajar bun, asalkan tidak berbau dan berwarna gitu kta dokter aku. Karena semakin besar usia kehamilan semakin banyak pula lendir servik yg diproduksi bun. Yang penting keputihannya msh wajar itu aman aja bun. Apabila berbau dan gatal bs lgsg konsultasikan ke dokter

tapi aman bun pake betadine feminine hygine