Mendeteksi detak jantung

Bunda-bunda saya mau tanyak nih, usia kandungan berapa bulan ya baru bisa mendeteksi detak jantung janin??soalnya adek saya 8 weeks uda bisa, ketiba saya yang cek ke bidan di bilang 4 bulan baru ada detak jantungnya. Uda berapa bidan bicara seperti itu. Kalau bunda-bunda gimana???

1 Tanggapan
 profile icon
Tulis tanggapan

kalau pakai doppler (alat yg di bidan) memang biasanya baru terdengar pas usia 16w/ 4bulan. kalau mau bunda usg ke dokter kandungan. 6minggu jg sudah bisa terdengar detak jantungnya

4y ago

sama sama bun :)