Tujuan Nikah

Bun, apakah menurut bunda tujuan menikah adalah hubungan intim ? Dan seberapa penting itu dilakukan. Apakah setiap hari bisa dilakukan, tidak pengaruhkah untuk kesehatan. Mengingat nafkah uang dr suami saja setiap hr kita perlukan untuk hidup. Apakah seks jg begitu ?

56 Tanggapan
undefined profile icon
Tulis tanggapan

Seharusnya sebelum menikah sudah tau tujuan menikah itu adalah ibadah,berhubungan badanpun ibadah dapat pahala.. Kalo ga rido karna nafkah suami tidak cukup maka ya dosa yg kita dapatkan,menikah itu tentang menerima pasangan disaat up n down.artinya ya sebuah ke ikhlasan agar selalu bahagia