tentang buku kia apa arti letak janin kep/su/li
Bun apa arti nya tulisan letak janin kep/su/li
Letak janin kep itu maksudnya posisi kepalanya, Bunda. letak janin kep/su/li di buku KIA itu fungsinya untuk mengetahui posisi atau letak janin di dalam rahim yang normal, kepala (kepala dibawah), sunsang (kepala diatas), atau lintang (tubuh bayi melintang). Begituu.. Kalau soal detak jantung janin, mungkin maksud Bunda gerakan janin kali ya? Soalnya setahuku, detak jantung janin hanya bisa kita tahu saat USG Bun. Hehe
Baca lagiApa Bunda sudah tanya langsung dengan dokter atau bidannya bun, mengenai arti letak janin kep/su/li? Harusnya sih, bidan atau pun dokter akan menjelaskan di setiap pemeriksaan kehamilan. Tapi yang aku bisa share, kep/su/li itu untuk memberi keterangan posisi janinnya, Bun. kep (kepala), su (sungsang), atau li (melintang). Begitu kira-kira yang bisa aku share ke Bunda. Semoga menjawab ya, Bun.
Baca lagiBun, arti gambar letak janin kep/su/li itu posisi kep untuk kepala janinnya Bun. Di buku KIA biasanya dokter atau bidan akan tulis semua hasil dari USG janin, termasuk posisi kepala. Kalau semakin usia kehamilan bertambah, umumnya posisi kepala janin sudah di bawah. Biasanya nanti bidan atau dokter juga akan kasih keterangan posisi bayi sungsang (su), atau lintang (li) di buku KIA Bunda.
Baca lagiArti keterangan letak janin kep/su/li maksudnya untuk menjelaskan letak janin di dalam rahim, Bun. Kep (kepala), su (sungsang), li (lintang). Nah beberapa juga ada yang ditulis huruf U garis bawah, itu maksudnya posisi kepala janin sudah dibawah, sudah mau masuk jalan lahir. Ada juga yang W garis bawah, itu maksudnya posisi bayi sungsang, W itu dimaksudkan untuk posisi bokong bayi, Bun.
Baca lagiArti letak janin kep/su/li itu maksudnya kalau kep posisi kepalanya, Bunda. kalau su itu posisi sungsang, kalau li itu posisi bayi lintang. Kalau Bunda ingin tahu penjelasan lengkapnya, mungkin bisa tanya langsung sama dokter atau bidannya ya, Bun. Supaya penjelasannya juga sesuai sama kondisi kandungan Bunda. Semangat ya Bun. Sehat-sehat selalu.
Baca lagiHai Bun, supaya lebih pasti, sebaiknya tanyakan langsung aja sama bidan atau dokternya Bun. Nanti juga bidan/dokter akan jelasin gimana posisi janin Bunda. Setahuku sih, gambar letak janin kep/su/li memang ngga digambarin gitu. Biasanya hanya dikasih keterangan kep untuk kepala, su untuk sungsang dan li untuk lintang.
Baca lagiAku ngga pernah liat gambar letak janin kep/su/li gitu sih Bun. paling dokterku hanya menjelaskan kalau itu maksudnya untuk posisi janin. Misal si janin kep normal (kep) atau sungsang (su), atau lintang (li), begitu. Tapi Bunda bisa langsung tanya juga sama dokter bunda, ya seputar hal ini
Hai Bunda, saya bantu jawab ya, Bun. Sepengetahuan saya, gambar letak janin kep/su/li itu maksudnya untuk kep itu posisi kepala, Bun. kalau su itu maksudnya sungsang, kalau li itu lintang / melintang posisinya. Kitu kira-kira bun.
posisi bayi kep=kepala (kepala bayi berada di bawah) su=sungsang (kepala bayi di atas) li=melintang (posisi bayi melintang) tp biasanya ada juga bidan yg menulis menggunakan simbol²
Baca lagiKalau kata dokter sih, maksud atau arti keterangan letak janin ke/su//li itu untuk nunjukkin posisi janinnya, Bun. Saya kurang tahu persis juga sih. Mohon maklum ya bun. Semoga menjawab pertanyaan