Menurut Bunda perlu nggak sih memakaikan bedak tabur ke kulit bayi yang baru selesai mandi?
Voice your Opinion
Perlu
Nggak perlu
26736 merespon
166 Tanggapan
Latest
Recommended

Tulis tanggapan
Depends, ada kulit bayi yang terlalu sensitif sekali jadi malah lebih bawa dampak negatif.. Lagipula, beberapa penelitian menunjukkan bedak tabur mengandung mineral talc-talcum powder- yang menyebabkan kanker. Penggunaannya juga bisa digantikan dengan produk lain kok, ada lotion bayi, dll..
Baca lagiPertanyaan populer



