



Moms, aku mau jual carseatku. Carseatnya merk Nuna yang tipe Rava warna greystone. Belinya di 6 jutaan dulu tahun 2021. Jujur ini jarang banget dipakai karena anakku maunya dipangku. Sekarang anakku sudah besar. Sudah bisa pakai seatbelt mobil. Jadi aku mau jual. Kondisinya bener-bener like new. Ngga ada noda apapun. Semuanya juga masih kokoh dan ngga ada yang kempes. Minusnya sudah ngga ada boxnya. Mom yang mau boleh komen atau DM aku yaah.. Lokasi di tangsel. #Carseat #carseatbaby
Read more
