posisi tidur saat hamil tua

tanya bun. apa benar kalau kehamilan sudah masuk 9 bulan posisi tidurnya harus miring ke kiri dan nggk boleh miring ke kanan. ahir2 ini saya susah tidur karna posisi tidur yang kurang nyaman. bahkan suami saya juga ikut terganggu karna ketika tidur saya banyak sekali bergerak berubah2 posisi yang nyaman. mungkin bunda2 yang lain pernah mengalami juga?

2 Tanggapan
undefined profile icon
Tulis tanggapan
VIP Member

iya bund. miring kiri. kl kanan katanya suplay darah dan oksigen ke janin terhambat

saya sih miring kiri kanan bun soalnya kl satu posisi aja pegel ๐Ÿ˜ฐ