Saya sangat khawatir dengan asuhan yg salah dr ortu saya.yg semua harus diselesaikan dengan memukul.dan tampak jelas badan anak saya selalu panas,tiap hari bs 5-7 kali memukul belakang anak saya bahkan menggetoknya setiap salah dikit misalnya anak pup dan dia tidak mau direpotkan sedangkan saya bekerja..semua mengakibatkan anak saya menjadi keras.bahkan dalam hal berbicara saja sudah tidak baik.diantaranya anjing,babi,setan,iblis,itu hasil didikan ortu saya.dan saya minta solusinya bagaimana jika anak sudah terlanjur seperti ini

19 Tanggapan
undefined profile icon
Tulis tanggapan

maaf kok ngeri bacanya ya mom padahal 1000hari pertma adalah masa emas untuk anak" apalagi dlm hal mencontoh sebaiknya d titipkan dengan orang yg mampu mengurus anak dengan lembut bukan kasar seperti itu apalagi sampai memukul kita sebagai orang yg melahirkan saja tidak mau melakukannya apalagi melihat orang lain memukul anak kita pasti efeknya akan sangat tidak bagus 🙏

Baca lagi