susu ibu hamil

Saya mau bertanya,apakah semua ibu hamil perlu minum susu ibu hamil ?

60 Tanggapan
undefined profile icon
Tulis tanggapan

Perlu atau tidak perlu itu tergantung pribadi masing-masing bunda. Susu sumber protein hewani dan Kalsium. Kalau memang tidak bisa mengonsumsi susu bisa diganti dengan bahan makanan sumber protein dan kalsium lainnya 😊. Proteinnya bisa diganti telur rebus. Kalsiumnya bisa diganti dg suplemen kalsium atau bahan makanan lain. Jika masih ragu-ragu bisa konsultasi ke ahli gizi atau dokter gizi klinik bunda. Semoga sehat selalu 😊

Baca lagi