Lahiran Normal
Para bunda tips hamil normal tanpa jahitan dong.π
Anonymous
1 Tanggapan
Latest
Recommended
Tulis tanggapan
1. Konsumsi makanan yg bergizi agar jaringan kulit menjadi lebih sehat 2. Perbanyak gerak 3. Jangan makan yg manisΒ² & karbo di kurangin agar BB tdk terlalu besar 4. Jangan mengejan jika belum pembukaan lengkap 5. Atur nafas adalah kunci keberhasilan 6. Jangan angkat bokong saat mengejan 7. Saat mengejan usahakan kepala melihat ke perut & mengejan yg lama agar bayi keluar dengan cepat 8. Kalau sudah memasuki 35 week bisa pijat perenium sminggu 2 - 3 kali durasi 5 menit saja
Baca lagiPertanyaan Terkait
Pertanyaan populer