sembelit mulai hilang dikehamilan berapa bulan sih bunda

10 Tanggapan
undefined profile icon
Tulis tanggapan

Aku semenjak hamil sampai sekarang 23w 5d sering sembelit walau sudah makan berserat dan sehat, kalau kata obgyn karena nutrisi makanan yang kita makan diserap sama bayi kita jadi wajar sembelit tapi kalau sampai lebih 3 hari sembelit nya disuruh ke obgyn untuk periksa, karena bisa berbahaya untuk bumil n janinnya. Kalau kata obgyn ku nyranin banykin minum air putih,konsumsi buah n sayur, hindari teh dan cepat saji. Jujur susah ngilangin sembelit ku apalagi harus di toilet sampai 10menitan pegel kaki sama punggung.

Baca lagi