Makanan yg mentah dan setengah matang. Seperti lalapan (kecuali yang dicuci dengan bersih), telur setengah matang, makanan yg digrill, makanan yg dibakar (karna takutnya dagingnya masih ada yg mentah), kalau makan buah kulitnya dikupas (kecuali buahnya dicuci bersih tidak apa-apa makan dengan kulitnya).
Semuanya boleh Bun, asal yg matang..