Jika Bunda pernah mengalami keguguran dan/atau stillbirth (bayi lahir mati), apa yang paling dibutuhkan?
Voice your Opinion
Dukungan dari orang lain
Informasi untuk membantu proses pemulihan
Informasi tentang pencegahan
Semuanya
16132 merespon
107 Tanggapan
Latest
Recommended

Tulis tanggapan
Support dari keluarga terdekat terpenting sih. Dan karena kadang stillbirth sulit untuk dideteksi padahal ga ada health issues, makanya perlu jelas pencegahan dan dokter yg bisa bikin hati nyaman dan pede pas hamil selanjutnya.
Pertanyaan populer



