Memberikan nama untuk bayimu?

Apakah kamu telah memberi nama bayimu yang telah meninggal?

48 Tanggapan
undefined profile icon
Tulis tanggapan

Suami memberi nama Sou Kiryu Abdullah. Calon anakku harusnya lahir di bulan Ramadan tahun 2024. Kebetulan suami cindo dan dia sangat percaya soal shio dan suami lahir di tahun naga dan seharusnya anak kami juga lahir di tahun naga tapi mau bagaimana dia pergi duluan sebelum sempat kupeluk tubuh mungilnya 😭😭😭 sementara reaksi suami ketika tau kabar ini ... ah sudahlah. Mengingatnya hanya membuatku merasa sakit.

Baca lagi
1y ago

Keguguran kak?