Sebagai orangtua milenial yang membesarkan Generasi Alpha (anak yang lahir 2011-2025), tantangan apa yang paling membuat Mam khawatir?
Beri penjelasannya di kolom komentar ya Mam..
Anak saya lhir 2016 dan 2018 .. Tantangannya ya pergaulan zaman sekarang .. Berdo'a dan selalu mendidik anak agar masa depannya terhindar dari pergaulan yg salah..
Sebetulnya dengan identifikasi tantangan yang mungkin muncul kita jadi lebih siap dalam mendidik anak. Misalnya dengan mengetahui ciri generasi alpha yang lebih melek teknologi, sebagai orangtua kita bisa memikirkan strategi yg lebih oke supaya yang lebih banyak diserap anak adl positifnya teknologi bukan sebaliknya.
ibu dari 2 anak