Anakku berusia 1 thn 8 bulan tp kurang mau berucap kalau minta sesuatu.

Dia hanya akan ucap aaa atau eee kalau mau sesuatu, tapi ngerti dengan smua yang kita ucapkan. Yg dia pandai ucap "Hai" Dan "bye". Apakah ada yang sperti ini juga? Apakah masih taraf normal atau butuh penangan khusus mom?

6 Tanggapan
 profile icon
Tulis tanggapan

Halo mom, kondisi anak yang berusia 1 tahun 8 bulan dan lebih sering menggunakan suara seperti "aaa" atau "eee" untuk meminta sesuatu memang sering bikin khawatir. Namun, pada usia ini, setiap anak berkembang dengan kecepatan yang berbeda-beda. Beberapa anak mungkin sudah mulai mengucapkan beberapa kata sederhana, sementara yang lain lebih lambat dalam hal berbicara tetapi memahami instruksi dengan baik, seperti yang mom ceritakan. Hal ini masih bisa dianggap normal, terutama jika anak mom sudah menunjukkan pemahaman yang baik terhadap apa yang diucapkan oleh orang lain. Namun, jika mom merasa perlu untuk memberikan stimulasi tambahan agar anak lebih cepat berkembang dalam hal bicara, ada beberapa tips yang bisa dilakukan: - Bacakan cerita atau buku bergambar secara rutin. - Ajak anak berbicara dan beri kesempatan untuk merespon. - Gunakan mainan edukatif yang dapat merangsang kemampuan berbicara. - Bernyanyi bersama atau mendengarkan lagu anak-anak. Jika mom masih merasa khawatir atau ingin memberikan dukungan lebih, mom bisa mencoba produk berikut untuk membantu perkembangan bicara anak: https://shope.ee/oWnQQWFx. Produk ini dapat menjadi salah satu solusi untuk membantu anak lebih cepat dalam berbicara. Namun, jika setelah melakukan berbagai stimulasi tidak ada perubahan signifikan, ada baiknya mom berkonsultasi dengan dokter spesialis anak atau terapis wicara untuk mendapatkan penanganan yang lebih tepat. Semangat ya mom, dan tetap sabar dalam mendampingi tumbuh kembang si kecil! https://shope.ee/9KMNPOoFkR

Baca lagi
3mo ago

oh gt, baik mom makasih buat tips2 dan info ny ya

20bulan brrti ya usianya? cb diitung udah brp kosa kata yg dia kuasai, kl blm mencapai paling minimal 8 kata di 18bulan, itu udh redflag bun. krn milestone nya 18-24bulan itu udh bisa 8-50 kata dan udh bisa merangkai kalimat sederhana (tediri dr min.2kata). nnti 24bulan blm bisa merangkai kalimat, redflag jg. tiap usia ada milestone nya anakku dulu iya, 19bulan baru bisa bilang mama. dr dsa ku dirujuk ke dsa subs tumbuh kembang, trs disuruh terapi. skrg minimal segera ke dsa aja dulu biar dicek pastinya bun

Baca lagi

Anak saya duduk & jalan cepat,tapi klu untuk biacara msh kurang ini, Sering teriak ,ngoceh mama papa , Aaa eeee jugaaa Tapi klu di sruh sesuatu dia ngerti

Baca lagi
3mo ago

iya sama juga bun

usia 20 bulan harusny bisa minimal 20 kata bun, kalau cuman bisa 2 kata sprtiny sudah trlambat. coba konsul dokter anak

3mo ago

iya coba konsul dokter anak aja bun biar nnti dievaluasi lagi, bila memang diperlukan biasany nnti dsruh terapi anaknya..

TapFluencer

Coba dilatih lg, atau lgs ke penanganan khusus

Sama bun

3mo ago

Iya sama