Menuruti keinginan anak

Bunda, bagaimana cara menghadapi anak pada usia 2 tahun ke atas, apakah semua keinginan anak pada usia ini harus dituruti oleh orang tuanya? Karen sering kali anak menangis bila ingin sesuatu tapi belum kesampaian, Apa semua anak di usia ini berperilaku demikian? #seriusnanya

15 Tanggapan
 profile icon
Tulis tanggapan

saya mah enggak. kalo dia nangis, biarin aja sampai capek sendiri, kalo dia nangis terus kita penuhi keinginan dia, wah bisa jadi boomerang buat kita sendiri. Biarkan dia nangis, jangan ditanya, jangan dicup-cup, udah aja diemin. nanti setelah selesai menangis, kasih pengertian bahwa nggak semua kemauan dia bisa terpenuhi dengan menangis. begitu, Bu

Baca lagi