Perbedaan folamil genio dan folamil gold
Bund, apa perbedaan folamil genio dan folamil gold? Usia kehamilan 7 bulan lebih masih minum folamil genio.
45 Tanggapan
Latest
Recommended

Tulis tanggapan
VIP Member
Folamil genio sama folamil gold beda di kandungannya, Bun. Gold lebih dominan kandungan DHA nya, sedangkan genio lebih dominan vitaminnya. Menurutku dilanjutkan folamil genio juga nggak apa-apa, Bun. Atau bisa sharing juga sama dokternya ya, sebaiknya minum yang gold atau tetap minum yang genio aja.
Pertanyaan Terkait



