Sakit mata bayi 10 hari

Bayi ku baru berusia 10 hari mata nya selalu ngeluarin kotoran , obat mata apa yang bagus untuk bayi usia 10 hari#seriusnanya

2 Tanggapan
 profile icon
Tulis tanggapan

belekan pada bayi baru lahir biasanya normal ko bu. karena saluran air matanya belum sempurna. coba rajin dibersihkan dengan kapas yg dicelupkan ke air hangat. membersihkannya dari dalam ke luar dan diganti tiap usapan. lalu keringkan matanya pakai handuk/lap halus. Tp kalau tidak sembuh2 dan beleknya berwarna kehijauan, ada nanah dan matanya bengkak atau kemerahan segera ke dsa biar dapat obat yang tepat.

Baca lagi

jgn sembarangan obat ya bun, harus minta ke dokter