Manakah cara yang Bunda lakukan untuk mengatasi kram perut saat hamil?
Voice your Opinion
Stretching sebelum tidur
Berjalan kaki ringan
Rajin makan pisang
Minum minuman hangat (air hangat, teh jahe, dll)
Aku punya solusi lain! (sebutkan di kolom komentar)
22424 merespon
291 Tanggapan
Latest
Recommended
Tulis tanggapan
di elus2 sambil baca sholawat
Jalan keliling rmh sambil elusΒ² perut
merasa lebih efektif dengan air hangat
VIP Member
diusap2 aatau gigit suami πππ
duduk rileks punggung diganjal bantal
di elus2 perutnya sambil tiduran π
Pas kram, g banyak gerak. Atau tidur.
nungging sambil di elus punggung nya
VIP Member
Minum air anget trs bnyk2 istirahat
tiduran sambil di Elus" perutnya...
Pertanyaan populer