Makanan Ibu Hamil
Apa Makanan yang baik dan yang kurang baik untuk ibu hamil dan janinnya ?
5 Tanggapan
Latest
Recommended

Tulis tanggapan
Yang baik: 4 sehat 4 sempurna Yang tidak baik: Makanan mentah atau setengah matang (termasuk telur setengah matang, mayonaise, salad, lalapan, acar) Makanan mengandung pengawet, msg, micin, perasa buatan, pewarna Nanas dan durian (sebagian dokter bilang boleh dalam jumlah kecil) Makanan pedas berlebihan dan makanan kurang higenis (jika terjadi diare, bisa membuat janin dehidrasi dan kehilangan cairan)
Baca lagiPertanyaan Terkait



