Privacy PolicyCommunity GuidelinesSitemap HTML
Download our free app
Ibu dari 1 putra
Urine keluar noda merah tapi bukan darah
Selamat malam Bunda bunda usia bayi saya 4 bulan 14 hari. Kemarin sempat bapil + Demam. Baru saya amati pampersnya ternyata dua hari ini ada semacam serbuk berwarna merah hampir ke pink di Pampersnya. Setiap ganti Pampers tetap ada . Sudah saya kasi liat ke sepupu yang memang perawat katanya itu bukan darah tapi semacam serbuk2 merah. Sudah di cek penisnya tidak ada luka sama sekali. Maaf bunda² apa ada dari bunda² semua yg bayinya pernah ngalamin hal serupa?? 🙏