Privacy PolicyCommunity GuidelinesSitemap HTML
Download our free app
pusar bayi keluar daging dan berdarah..
Bunda2 saya mau nanya, sehabis tali pusar anak saya terlepas di usia 5 hari kemudian pusar tsb tdk langsung kering bagaimana semestinya. Masih ada nanah yang keliar dari pusar anak saya. Trs hbs itu di usia 1 bln lebih smapai sekarang usia 1bln 3 mggu ada daging yang keluar dari pusar anak saya, kemudian stlh nanah hilang malahan darah yang keluar😢😢. Bagaimana ya bunda2 the asianparent agar pusar anak saya bs sembuh sebagaimana bayi lainnya. Apakah ada obatnya? Atau saya harus gimana bunda?? Soalnya sdh d bawa k bidan katanya gpp. Tp perasaan seorang ibu ttp worry bunda??