minum susu saat hamil
udah boleh atau belum minum susu saat hamil trimester pertama ?
28 Tanggapan
Latest
Recommended

Tulis tanggapan
sebelum hamil saya minum prenagen esensis setelah tespek positif lgsg USG dan usia 4 week kata dokter lgsg minum prenagen emesis sekarang 8 week prenagen mommy.. malah lebih bagus minum susu bun
Baca lagiPertanyaan Terkait
Pertanyaan populer