1 Tanggapan

Bunda, diagnosa mastitis tsb statement dari dokter laktasi bunda kah? kalau iya ikuti aja sarannya, karena kalau sudah sampai tahap mastitis artinya tindakan medis lebih lanjut sudah harus diambil Kalau masih asumsi bunda sendiri, mungkin yg bunda alami masih berupa clogged milk duct aja/sumbatan, jerawat yg bunda mention tsb ketika pecah bukan nanah yg keluar melainkan hindmilk (asi yg kental) saya juga mengalami yg sama sampai saat pumping yg keluar susu bercampur darah, waktu saya ke dokter laktasi saya, katanya hanya clogged duct saja, dan saya diberi beberapa saran dalam menangani clogged milk duct : 1. Kompress Air Hangat 2. Pijat Laktasi 3. Perah/ Pump 4. Konsumsi Lecithin (bisa merk apa saja bund, contohnya yg ada di pasar seperti Legendairy Milk : Sunflower Lecithin, atau Lecicaps sperti difoto) saya gunakan 2 2 nya dan 2 2 nya sama2 bagus, di shopee ada yg jual share in jar jadi lebih ekonomis Lecithin bantu memecah gumpalan sumbatan asi di PD bund, tapi tetap bunda harus pijat dan perah setelah konsumsi ya untuk milk blister, saran dokter laktasi saya posisi latch on nya harus diperbaiki bund dan pemilihan pompa asi harus benar, kalau salah bisa buat si nipple jadi lecet

ketika milk blister pecah dinenen adek serasa terbakar,padahal adek ga terlalu sering nenen yg PD sebelah kanan ini krena putingnya pendek,dia marah2 kalo nyedot ga bisa2,jd PD kanan ini lebih sering q pompa,apa mungkin ga cocok pompanya ya bun?

Pertanyaan populer

Artikel terkait