tanya

mau nanya dong bunda, saya kan saat ini sedang hamil 7week .. apa boleh saat sedang hamil kita melakukan hubungan intim dengan pasangan?

27 Tanggapan
undefined profile icon
Tulis tanggapan

Di trimes 1 kalau bisa diusahakan ditahan dulu bun, karena masih rawan sekali. Tapi kalau memang sudah tidak bisa ditahan (hehehe), boleh2 saja asal kandungan bunda dalam kondisi baik2 dan sehat2 saja dan jangan terlalu sering. Tapi diperhatikan juga posisi saat berhubungan jangan sampai mengganggu janin. Dan jangan dikeluarin di dalem bun, jadi mending pakai kontrasepsi :)

Baca lagi