Preferensi kado ulang tahun yang menurut Parent akan berbekas dalam memori anak?
Voice your Opinion
Apa pun barang yang diinginkan
Mainan kekinian yang lagi booming
Uang, sekaligus mengajarkan anak belajar mengatur keuangan sejak dini
Liburan bersama ke destinasi pilihan anak
Lainnya (sebutkan di kolom komentar)

22295 merespon

194 Tanggapan
 profile icon
Tulis tanggapan
VIP Member

Buku dan alat tulis, sekaligus mengajarkan Anak bahwa hidup ini pilihan dan dia bisa melukis cerita apapun dalam kehidupannya.

ga membiasakan memberikan hadiah di hari ulang tahun, memberi disaat butuh dan disaat mampu beli dan pasti ada uangnya

VIP Member

Memberikan sesuatu yg anak butuhkan, karena sejak kecil diajarkan untuk tidak membeli barang2 yg kurang bermanfaat.

VIP Member

Krna dri kecil ak suka nya ini. Rasanya bahagia pastinya anak di ajarkan liburan bersama klrga dri usia dini

tidak pernh kasih kado,yg pentg dirayain tiup lilin bersama keluarga dya sudah bahagia banget.

Karna tidak merayakan ulang tahun. Mungkin pemberian kasih sayang lebih membekas di memori anak

VIP Member

liburan krna banyak eksplore dan pasti berbekas di anak salah satunya anak banyak bertanya

Kumpul bareng keluarga.. Krn klau berbentuk barang.. Budhe dan Nenek nya yg sering kasih.

Berbagi ke panti asuhan/fakir miskin mengajarkan anak untuk saling berbagi dan mengasihi

liburan brg biar bisa quality time dan bakal jd memory yg tak terlupakan buat kitaa ...