berat dan tinggi bayi usia 9 bln

Bunda2,maaf..minta tanggapannya Anak saya usia 9 bln. Sangat aktif. Baik merangkak,berdiri dengan berpegangan sesuatu..tetapi blm bisa mengucapkan kata2..seperti ma..pa....dan berat badan susah sekali naik. Saat ini bbnya 8,2 dan tinggi 68cm. Normalkah ya bun?

1 Tanggapan
undefined profile icon
Tulis tanggapan

tergolong normal bun

6y ago

Terimakasih tanggapannya bunda 😊