bercak darah

Bunda mau tanya...perut kanan bawah itu kadang2 sakit kadang2 hilang kenapa ya bund...sedangkan saya tadi pas ngusap miss V sama tisu keluar keputihan dan bercak darah 1 titik di keputihan itu...gak banyak sich darahnya cuma ada...kira2 kenapa ya bund apa itu normal...mohon ilmunya karena saya masih hamil pertama????????

undefined profile icon
Tulis tanggapan
Jadi yang pertama beri tanggapan