Hamil 2 bulan tidak ada keluhan sama sekali
Bunda, mau tanya nih. Dari hasil pemeriksaan, aku hamil 2 bulan tapi tidak merasakan mual atau pusing seperti ibu hamil pada umumnya. Bagaimana ya Bund?
14 Tanggapan
Latest
Recommended

Tulis tanggapan
Saya jg sdh hampir 5 bulan alhamdulillah ga pernah ada keluhan seperti muntah2 dan pusing, malah waktu masih awal hamil dan perut blm besar terkadang suka lupa klo lg hamil, habisnya ga ngerasa apa2, hehee
Pertanyaan Terkait
Pertanyaan populer




Mendamba seorang anak