Mertua dan anak

Bun aku mau curhat ni, aku dan mertua kan berbeda agama,mertua ku kristen dan aku islam, waktu aku nikah sama suami, suami mualaf bun. Sejak aku tinggal dekat sama mertua, mertua tiap hari datang kerumah liatin anakku usia 4 bulan. Dari anakku usia 2 bulan dia selalu bilang, nnti si syila (nama anakku) ini umur 2 tahun ku kasih makan babi, disitu aku masih diam aja bun dengar omongan nya. Nah makin bertambah usia anakku makin diniatkan nya utk bawa anakku ke agamanya. Gimana cara nanggepi mertua seperti itu bun.

17 Tanggapan
 profile icon
Tulis tanggapan

Tegaskan anaknya ikut agama bunda bund, sebab diakhirat org tuanya yg akan dimintai pertanggung jawaban. Semoga bunda sekeluarga selalu dijalan Allah yaa, ❤️