posisi tidur

bun, bagaimana posisi tidur ibu hamil 3-6 bulan?

3 Tanggapan
undefined profile icon
Tulis tanggapan

Posisi tidur yang disarankan untuk ibu hamil adalah posisi tidur miring kiri bun, dan 3-6 bulan adalah memasuki trimester 2 dan di sini sangat disarankan untuk mulai membiasakan tidur miring agar saat memasuki trimester 3 dan kondisi perut sudah makin membesar sudah terbiasa untuk tidur miring. Semoga jawabannya membantu :)

Baca lagi
6y ago

sama2 bunda

Promo terbesar expert care sudah dimulai, diskon hingga Rp.100.000 sedang berlangsung di shopee, ada juga voucher diskon 100% alias gratis bagi bunda yang beruntung. Buruan cek di https://shope.ee/9UfEMMqqTg (id-110938)

kalo saya kmren masih bisa tdur terlentang bun. tapi ya kdang miring ke kiri/kanan