hamil 3 bulan

Bun aku gemuk wajar ga sih klo kemahilanku udh menuju 13 Minggu tp aku ngerasa perutnya gedenya di bawah doank kadang aku parno sendiri kadang juga liat" kaca perutnya tambah gede ngga gitu karena mungkin anak pertama penantian juga hampir 1 tahun 6 bulan

hamil 3 bulan
63 Tanggapan
undefined profile icon
Tulis tanggapan

Kecil besarnya perut bumil itu tergantung bentuk postur tubuh, kekuatan otot perut, kehamilan anak keberapa, Berat badan bumil, kembar apa tidak, letak banyi, BB bayi dll. Jadi bumil sebaiknya jangan terlalu khawatir bila perutnya mau besar, kecil, menonjol dan turun ya. Tidak perlu banding-bandingkan bentuk perut bumil dengan ibu hamil lainnya. Bila masih ragu dan khawatir konsultasikan saja kepada dokter kandungan mengenai perubahan bentuk perut bumil selama kehamilan. Usia 3 bln letak janin masih dibawah pusar

Baca lagi