βœ•

2 Tanggapan

Bunda aku bantu menjawab dan mencoba memberi saran. Sebetulnya tidak apa-apa asalkan hanya sesekali sana dengan jumlah yang tidak berlebihan. Namun alangkah baiknya bila Bunda langsung mengonsumsi jeruk, strawberry atau buah-buahan lain yang kaya akan vitamin C. Karena minuman kemasan kan pasti ada bahan pengawetnya ya bun, sebisa mungkin ketika hamil minimalisasi konsumsi zat kimia seperti pengawet. semoga membantu ya bun. sehat terus bunda dan calon buah hati😊😊

VIP Member

mgkn boleh bun asal jgn berlebihan,, saya jg prnh bbrapa kali minum,, tapi emg lbih baik makan buah yg mngandung vtamin c

Pertanyaan Terkait

Pertanyaan populer

Artikel terkait