Bimbang dan cemas
Assalamualaikum bun.. adakah disini yang sama hamil sudah memasuki trimestr 3 tapi kepala bayi masih berada di atas. ini kehamilan ke dua ku bun. hamil pertama alhamdulillah lahiran normal. bun doakan semoga yang ke dua normal dan lancar kembali sehat dua duanya