bayi tidur sepanjang malam tanpa menyusu

Assalamu'alaikum bunda... wajar gak sih bayi 3 bulan tidur sepanjang malam tanpa menyusu? bayiku usia 3 bulan, terkadang dia tidur nyenyak selama 8 jam di malam hari tanpa susu krna sangat sulit dibangunkan, tapi siangnya dia hanya bisa tdr sebanyak +-5 jam dalam 4-5 sesi

15 Tanggapan
undefined profile icon
Tulis tanggapan

anak ku juga kalau di biarkan kita nya terlelap ya dia ikutan ga nyusu bun .. tapi aku sudah biasa mau siang mau malem aku biasa susui 3-4 jam sekali . kalau lagi tidur aku bangunin juga . soal nya biar berat badan si kecil tetap optimal .

Baca lagi